Trapo® Glasscrub (JP) adalah pembersih panel kaca berbahan dasar cairan asam, sehingga memiliki formula yang lebih kuat dibandingkan dengan Trapo® Glasscrub (EU). Solusi cepat dan mudah untuk menghilangkan tanda air, noda kerak mineral dan jamur yang paling membandel. Bisa juga digunakan pada kaca shower kamar mandi.
Fitur:
- Pembersih panel kaca berbahan dasar asam
- Langsung dapat dilihat hasilnya setelah digunakan pada kaca mobil
- Hapus tanda air & noda mineral yang paling membandel pada kaca mobil
- Direkomendasikan khusus untuk kaca mobil produksi negara Jepang (Toyota, Mitsubishi, dan lainnya. Bisa juga digunakan untuk Wulling dan Hyundai)
- Bisa digunakan pada shower kamar mandi
Cara Penggunaan
- Kenakan sarung tangan selama pengaplikasian
- Oleskan larutan pada spons
- Gosok panel kaca dengan spons, aplikasikan sedikit demi sedikit
- Segera bersihkan dengan kain lembab pada area yang diaplikasikan
- Lanjutkan langkah di area lain
- Terakhir bilas kaca dengan air dan lap hingga kering
Tidak di rekomendasikan untuk di aplikasikan pada kaca spion mobil
1. Apa ituTrapo® Glasscrub?
Trapo®® Glasscrub adalah pembersih kaca untuk mengatasi kerak yang membandel, noda bekas air, jamur di kacadan kotoran berminyak dengan menggunakan formula cairan asam yang bisa digunakan untuk mobil Jepang.
2. Bagaimana Trapo® Glasscrub bekerja?
Trapo® Glasscrub adalah formula yang efektif digunakan untuk menghilangkan noda, jamur dan kotoran berminyak pada kaca mobil dan aman untuk berbagai jenis kaca yang ada di rumah.
3. Apakah Trapo® Glasscrub aman digunakan pada semua jenis mobil?
Ya, Trapo® Glasscrub dibuat dengan cairan asam yang bisa digunakan untuk mobil Jepang.
4. Bagaimana cara menggunakannya?
Untuk menggunakan Trapo® Glasscrub, cukup tuangkan Trapo® Glasscrub pada spons dan aplikasikan pada kaca secara menyeluruh lalu dibilas dengan air.
5. Apakah Trapo® Glasscrub akan meninggalkan residu?
Tidak, Trapo® Glasscrub dirancang untuk menjaga kaca tetap bersih dan bebas residu. Setelah dibersihkan dengan produk ini, kaca Anda akan bersih seperti baru.
6. Apakah Trapo® Glasscrub berpotensi merusak kaca mobil?
Tidak, Trapo® Glasscrub aman digunakan pada semua kaca mobil.
7. Dapatkah Trapo® Glasscrub mengatasi noda yang sangat membandel?
Meskipun Trapo® Glasscrub efektif dalam menghilangkan sebagian besar noda membandel, noda menjamur di kaca mobil, beberapa noda yang sangat membandel mungkin memerlukan metode pembersihan tambahan atau produk khusus lainnya